Visi
Mewujudkan generasi bertauhid, berakhlak mulia, berprestasi, cinta tanah air, yang menguasai dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi





Misi
1. Membangun dan membina generasi yang:
- Berakhlak dan budi pekerti yang mulia
- Memiliki aqidah dan keimanan yang kokoh
- Mampu menjadi teladan dalam perilaku dan prestasi
- Memberikan manfaat bagi umat, bangsa dan negara
2. Mengembangkan kualitas guru melalui:
- Penguatan keimanan, akhlak, dan keteladanan
- Peningkatan daya pikir, analitis, kompetensi, dan profesionalitas
- Memberikan pelayanan pendidikan terbaik
Tujuan
- Menyiapkan siswa lulusan SMA Plus Al-Ashri Global Mandiri Makassar yang berakhlak islami, menjadi teladan, dan bermanfaat bagi umat, bangsa, dan negara.
- Menyiapkan siswa lulusan SMA Plus Al-Ashri Global Mandiri Makassar mampu berkompetisi di segala bidang ilmu pengetahuan dan teknologi.
- Menyiapkan sarana dan prasarana pendukung pembelajaran dan teknologi.
- Menjalin kerja sama dengan lembaga/instansi terkait, masyarakat, dan dunia usaha/industri.
- Nilai ujian akhir lulusan terhitung mulai 2013 di atas rata-rata 6.00.
- Lulusan SMA Plus Al-Ashri Global Mandiri Makassar terhitung mulai tahun 2013 mampu membaca Al-Qur’an dengan tartil dan untuk lulusan tahun 2023 siswa mampu menghafalkan minimal juz 29 dan 30.